Halaman ini mungkin akan membuat Anda yang membacanya sedikit tersenyum, atau tertawa, atau tersenyum simpul mungkin? Atau biasa saja... ya.. memang terserah Anda, semua ekspresi akan muncul setelah Anda meresapi dan memaknai apa yang saya tulis. Karena, mengerti atau tidak mengerti apa maksud saya, tergantung Anda pernah mengalaminya atau tidak. Atau justru Anda menjadi salah satu pelaku dalam tulisan saya?? Just smile, before you read this page...

Tuesday, April 5, 2011

Percaya

Picture Source
Picture Source
Ku katakan satu hal, sebut saja tentang kesetiaan, dan kamu dengan rela mendengarkan, memahami, dan membuktikannya. Hingga kata-kata itu tak hanya berupa gambaran yang abstrak.

Meski gambar itu sempat terusakkan oleh tinta hitam, kamu buat noda itu terencana menjadi bunga-bunga. 
Kamu buat indah segala hal buruk yang ku pancarkan. Kamu buat nyata segala hal yang menjadi bualan, dan kamu bentuk perasaan ku menjadi bulat, tegap bersama perasaanmu.
  
Maka tanpa aku di samping kamu pun, kamu akan selalu tahu jika aku bersamamu...

0 komentar:

Post a Comment